Membahas berbagai permasalahan dalam psikologi kepribadian islam mulai dari dasar pemahaman, struktur kepribadian, dinamika, tipologi, kepribadian muslim, kepribadian muhsin, gangguan serta pengembangan kepribadian islam. Semuanya ini sangat berguna bagi mahasiswa, peneliti, pengamat dan para praktisi yang bergerak dalam psikologi kepribadian islam
Dakwah merupakan metode dalam Islam untuk menyiarkan agama Islam. Tentu saja akan didengar lebih nyaman jika dakwah menggunakan metode komunikasi efektif hingga bisa memberikan dampak persuasif kepada pendengar dakwah. Mengasah kemampuan public speaking adalah salah satu cara untuk meningkatkan kemampuan berkomunikasi secara verbal maupun non verbal sehingga pendengar bisa memahami pesan yang i…