Kajian ini berupaya menjawab beberapa masalah pokok, pertama, bagaimana jaringan keilmuan terbentuk di antara ulama Timur Tengah dengan murid-murid Melayu-Indonesia? Bagaimana sifat dan karakteristik itu? Apakah ajaran dan tendensi intelektual yang berkembang dalam jaringan? Kedua, apa peran ulama Melayu-Indonesia dalam transmisi kandungan intelektuak jaringan ulama itu ke Nusantara? Bagaimana …